Udinmduro's PMKS

BERUSAHA ADALAH PERJUANGAN

Membedakan warna pada partisi hardisk

Dalam windows XP partisi-partisi yang terdapat dalam hard disk anda dapat dilihat lengkap, dengan feature “computer management”. Windows memberi warna biru untuk partisi “primary”. Windows juga memberikan warna yang sama pada logika.

Jika anda ingin membedakannya, sebenarnya anda dapat mengubahnya dengan klik kanan pada “My Computer” pilih “Manage”. Pada “Disk Management” klik kanan, dan pilih “View | Setting”. Di dalam tab “Appearance”, Anda dapat mengubah warna untuk setiap bagian partisi.

2 April 2009 - Posted by | KOMPUTER

Belum ada komentar.

Tinggalkan komentar